Posted inKegiatan Pimpinan Kerjasama
Dekan FEBI IAIN Pontianak Lakukan Kunjungan ke Hikmah Sarawak Malaysia, Persiapkan Program Community Service Internasional
Sarawak, Malaysia (30 April 2025)– Dalam rangka memperkuat jejaring akademik dan pengabdian lintas negara, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Pontianak, Dr. Samsul Hidayat, MA, melakukan kunjungan resmi…